Berita RSUD Grati

blog
By Admin 10 November 2022

Selamat Memperingati Hari Pahlawan

"Cara terbaik yang dapat kita lakukan untuk memperingati Hari Pahlawan adalah dengan mencintai negara kita dan melakukan hal-hal yang baik untuk negara kita."
Direktur drg.Retno Dyah Lestari,M.Kes dan Keluarga Besar Civitas Hospitalia RSUD Grati Kab. Pasuruan mengucapkan:
             ~~~Selama Memperingati~~~
                      ~~Hari Pahlawan~~
                     ~10 November 2022~
Kita perlu memiliki semangat kepahlawanan dan tergerak hatinya untuk membangun negeri sesuai potensi dan profesi kita masing-masing, yang perlu terus dipertahankan oleh kita semua untuk mengenang para pahlawan.
#RSUDGratiPelayananPrimaSepenuhHati

blog
By Admin 24 Oktober 2022

Selamat Hari Dokter Nasional ke-71

Direktur drg.Retno Dyah Lestari,M.Kes beserta Seluruh Civitas Hospitalia RSUD Grati mengucapkan:
  ~~~Selamat Hari Dokter Nasional ke-71~~~
Pada 24 Oktober 1950, Ikatan Dokter Indonesia  resmi berdiri dengan dasar hukum yang sah. Dicetuskannya Hari Dokter Nasional ini juga bertepatan dengan berdirinya IDI yang dinilai sebagai organisasi profesi kedokteran di mana para pemimpin dan anggotanya hanya dokter Indonesia dan tidak ada lagi dokter asing (Belanda).
Hari Dokter Nasional diperingati setiap tanggal 24 Oktober 2021. Peringatan Hari Dokter Nasional tahun ini merupakan kali kedua diperingati pada masa pandemi virus corona. Pada masa pandemi ini, dokter dan tenaga medis memegang peranan paling penting dalam penanganan pasien yang terpapar Covid-19.
Hari Dokter Nasional menjadi bukti bahwa profesi dokter merupakan profesi mulia dan sekaligus menjadi sarana bagi kelompok profesi ini untuk menjaga tradisi kemuliaan.
#RSUDGrati
#melayanisepenuhhati
#HariDokterNasional2021

blog
By Admin 24 Oktober 2022

Selamat memperingati Hari Santri tahun 2022

Direktur drg.Retno Dyah Lestari,M.Kes dan Seluruh Civitas Hospitalia mengucapkan:
Selamat memperingati Hari Santri tahun 2022
Mari kita jadikan peringatan ini sebagai langkah santri berkontribusi pada bangsanya sendiri.
#RSUDGratiPelayananPrimaSepenuhHati
#RSUDGratiLebihSakti