Berita & Artikel RSUD Grati

blog
By Admin 28 Maret 2022

Gebyar Paguyupan Lansia SISTER PERI RSUD Grati dalam Rangka Memperingati Hari Kesatuan Gerak PKK ke -50.

Kegiatan ke-2 hari Jumat, 25 Maret 2022 di RSUD Grati Kab. Pasuruan.
Gebyar Paguyupan Lansia SISTER PERI RSUD Grati dalam Rangka Memperingati Hari Kesatuan Gerak PKK ke -50.
Acara ini dibuka langsung oleh Ketua Tim Penggerak PKK ibu Hj. Lulus Irsyad Yusuf dan didampingi oleh Direktur RSUD Grati drg.Retno Dyah Lestari,M.Kes dan Kepala Dinas Kesehatan dr.Ani Latifah,M.Kes ( Iva Muchsin ).
Semoga kegiatan ini dapat memberikan kedekatan antara RSUD Grati dan para Lansia yang ada di Kabupaten Pasuruan.

blog
By Admin 28 Maret 2022

KEGIATAN RSUD GRATI 25 MARET 2022

Kegiatan ke-1 pada hari Jumat, 25 Maret 2022 di RSUD Grati Kabupaten Pasuruan.
Pelaksanaan Bakti Sosial Pemeriksaan IVA bagi kader PKK kab. Pasuruan. Kegiatan ini di buka oleh Direktur RSUD Grati drg.Retno Dyah Lestari,M.Kes dan ketua Tim Penggerak PKK Kab. Pasuruan Ibu Hj. Lulus Irsyad Yusuf serta dihadiri oleh ibu Kepala Dinas Kesehatan Kab. Pasuruan dr.Ani Latifah,M.Kes (Iva Muchsin )
"Bakti untuk Bangsa Berbagi untuk Sesama"
Ini adalah tema dalam kegiatan kali ini, semoga kegiatan ini dapat memberikan dampak dalam pemeriksaan kesehatan terutama bagi perempuan di kabupaten Pasuruan.

blog
By Admin 23 Maret 2022

LAYANAN SISTER PERI

Inovasi selanjutnya adalah RSUD Grati AVENGERS yaitu Penanganan Kegawatdaruratan berbasis Aplikasi bagi Masyarakat Pasuruan. Inovasi ini akan berkolaborasi dengan Inovasi yang sudah berjalan yaitu Sister Peri.
Semoga dengan inovasi ini akan lebih memudahkan bagi masyarakat yang memerlukan penanganan Kegawatdaruratan di RSUD Grati.

Berita & Artikel